4 Tim Mahasiswa dari PPM SoM Raih Pendanaan P2MW

4 Tim Mahasiswa dari PPM SoM Raih Pendanaan P2MW

Jakarta – Empat (4) tim Mahasiswa dari PPM School of Management (PPM SoM) berhasil tembus kompetisi proposal pendanaan Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW) 2024 dari Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Teknologi (Kemendikbudristek). P2MW ini merupakan program penguatan…

PDMA Indonesia Reborn

PDMA Indonesia Reborn

Beranda PPM. PDMA (Product Development and Management Association) Indonesia “akhirnya” menyelenggarakan member gathering. “Ini merupakan perdana di tahun ini sekaligus perdana gathering dilakukan secara tatap muka plus hybrid sejak pandemi Covid 19 melanda” ujar Rahmaisyah Dwi Riztina selaku Manajer Publikasi…

PPM Turut Berperan dalam Sosialisasi PUG-ONI

PPM Turut Berperan dalam Sosialisasi PUG-ONI

PPM Manajemen percaya bahwa organisasi nirlaba yang memiliki tata kelola yang baik akan lebih efektif dan efisien dalam mencapai tujuannya, sehingga dapat memberikan kontribusi yang lebih besar bagi masyarakat.-Tjahjono Soerjodibroto- Jakarta – Komite Nasional Kebijakan Governance (KNKG) menyelenggarakan Sosialisasi Pedoman…

Penjurian Anugerah BUMN Award 2024

Penjurian Anugerah BUMN Award 2024

Menteng – Sebagaimana pelaksanaan pada tahun-tahun sebelumnya, BUMN Track sebagai penyelenggara Anugerah BUMN, tahun ini juga didukung penuh oleh PPM Manajemen dalam lingkup penjuriannya. Anugerah BUMN merupakan ajang penghargaan bergengsi yang diberikan kepada BUMN dan insan BUMN atas kinerja dan…

PPM Manajemen Tambah Lagi Program Unggulan

PPM Manajemen Tambah Lagi Program Unggulan

PPM Manajemen melalui Executive Development Program (EDP) sebagai penyelenggara pelatihan meluncurkan program unggulan terbaru “FINANCIAL MODELING FOR FEASIBILITY STUDY” di awal tahun 2024 ini. Program ini dapat menjawab kebutuhan penyusunan studi kelayakan bagi mereka yang sudah memahami laporan keuangan secara…

Rumah Baru PPM Manajemen

Rumah Baru PPM Manajemen

The Icon-BSD City, 30 Januari 2024 – PPM Manajemen secara resmi menerima kunci “rumah” baru yang terletak di kawasan elite BSD City dalam sebuah acara informal serah terima yang diselenggarakan di lokasi. Prosesi serah terima kunci dilakukan dari pihak pemilik/pengelola…